Analisis Commond Size Dalam Menilai Kinerja Keuangan Pada Dinas Perhubungan Provinsi Sumatera Barat

Authors

  • Gilang Ramadhan Akademi Akuntansi Indonesia Padang
  • Dety Lafera Akademi Akuntansi Indonesia Padang

DOI:

https://doi.org/10.62194/eahat005

Keywords:

Analisis Commond Size, Laporan Keuangan, Efisiensi Anggaran

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui dan menganalisis laporan keuang Dinas Perhubungan Provinsi Sumatera Barat Tahun 2020-2021. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif, padaDinas Perhubungan Provinsi Sumatera Barat dengan menggunakan laporan keuangan sebagai dasar penilaian kinerja keuangan. Data yang digunakan dalam penelitianini yaitu data sekunder. Data sekunder tersebut diperoleh langsung dari Dinas Perhubungan Provinsi Sumatera Barat. Metode analisis yang digunakan adalah analisis common size financial statement (bentuk persentase perkomponen).Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana penggunaan teknik analisis bentuk common size dalam membandingkan kemampuan atau kinerja suatu perusahaan dengan membandingkan akun-akun yang ada pada neraca dan laporan realisasi anggaran.Berdasarkan hasil analisis laporan keuangan Dinas Perhubungan Provinsi Sumatera Barat setelah dilihat dari perubahan-perubahan yang terjadi pada akun-akun laporan keuangannya menunjukan kondisi yang cukup baik.

References

Abdul Halim A, Hanafi MM. (2016). Edisi Kelima Analisis Laporan Keuangan. Yogyakarta: UPP STIM YKPN

Abdullah, N., Sapiri, M., dan Setiawan, L. (2021). Pengaruh Penerapan Green Accounting terhadap Profitabilitas Pada PD. Aneka Usaha Kolaka. Economics Bosowa.

AldilaSeptiana M, P. (2019). Analisis Laporan Keuangan (R. Hermawan (Ed.); 1stEd.). Duta Media Publishing.

Arief Sugiono & Edi Untung. 2016. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: PTGrasindo

Chintya Christine Toniga (202, Analisis Common Size pada Perusahaan PT. Federal International Finance (FIF GROUP) Cabang Manado. Vol. 2 No. 6, 2021 e-ISSN. 2723-0112

Dewi Kusuma Wardani, Marlinawati, Pengaruh Profitabilitas, Umur Perusahaandan Ukuran Perusahaan terhadap Ketepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan Perusahaan (Studi pada Perusahaan manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2016), Jurnal Kajian Bisnis Vol. 26, No. 2, 2018, 144 – 157

Dwi Prastowo. (2018). Analisis Laporan Keuangan. Edisi Ketiga. YKPN: Jakarta.

Fahmi, Irham. (2017). Analisis Laporan Keuangan. Bandung: Alfabeta.

Felicia Aprilia Setiawan (2022) Skripsi, Analisis Commond Size Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Badan Usaha Milik Negara Sektor Pertambangan Yang Listing Di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2020. Universitas Widya Kartika

Financial Accounting Standards Board (FASB). 1980. Statement of Financial Accounting Concepts No.2: Qualitative Characteristics of Accounting Information. Stamford. Connecticut.

Hery. 2021. Analisis Laporan Keuangan (Intergrated and Comprehensive edition). Jakarta: Grasindo

Hutabarat, F. (2020). Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan. Banten: Desanta Muliavisitama.

Jamaluddin Majid. 2019. Akuntansi Sektor Publik (Gowa : CV. Berkah Utami)

Jumingan. 2018. Analisis Laporan Keuangan. Cetakan Keenam. Jakarta: BumiAksara.

Kariyoto. 2018. Manajemen Keuangan Konsep dan Implementasi, Cetakan. Pertama. Malang: UB press

Kasmir. (2018). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Kasmir. 2019. Analisis Laporan Keuangan. Edisi Pertama. Cetakan Keduabelas. PT Raja Grafindo Persada. Jakarta

Komite Standar Akuntansi Pemerintahan. 2010. Pernyataan Standar Akuntansi Pemerintahan. Jakarta

Nasution, D. A. D., &Nasution, N. A. (2019). Pengaruh Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasidan Audit Keuangan Daerah terhadap Keandalan Pelaporan Keuangan pada Pemerintah Kabupaten Aceh Timur. In Seminar Nasional Taman SiswaBima.1(1).

Nurochman (2018). Analisis Common Size Statement Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada PT. Garuda Madju Cipta. Fakultas Ekonomi Dan Bisnis, UMSU Medan, Sumatera Utara

Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 Tentang Pengelolaan Keuangan Daerah.

Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntansi Pemerintahan.

Prabudi Sutanto (2018), Analisis Laporan Keuangan Dengan Meode Common Size Dalam Menilai Kinerja Keuangan, skripsi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis, Universitas Sumatera Utara

S. Munawir. 2014. Analisis Laporan Keuangan. Yogyakarta: Liberty.

Sofyan Syafri Harahap. 2018, Analisis Kritis Atas Laporan Keuangan. Edisi Keempat Belas. Raja Grafindo Persada, Depok.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: CV. Alfabeta.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta

Sutanto2018, Analisis Laporan Keuangan Dengan Metode Commond Size Dalam Menilai Kinerja Keuangan.

Taufik Nurohman (2018), Peran LSM Dalam Pemberdayaan Masyarakat (Studi Kasus Peran LSM Kompleet Dalam Pemberdayaan Masyarakat Di Desa Melung Kabupaten Banyumas)(Taufik Nurohman)

The Statement of Financial Accounting Concept (SFAC) No.1. 1978. FinancialAccounting Standards Board (FSAB).

Wastam Wahyu Hidayat, (2018). Dasar-Dasar Analisa Laporan Keuangan

Downloads

Submitted

2024-08-08

Accepted

2024-09-02

Published

2024-09-07

How to Cite

Ramadhan, G., & Lafera, D. (2024). Analisis Commond Size Dalam Menilai Kinerja Keuangan Pada Dinas Perhubungan Provinsi Sumatera Barat. Jurnal Riset Akuntansi, Perpajakan Dan Auditing, 2(1), 17-26. https://doi.org/10.62194/eahat005

Issue

Section

Articles

How to Cite

Ramadhan, G., & Lafera, D. (2024). Analisis Commond Size Dalam Menilai Kinerja Keuangan Pada Dinas Perhubungan Provinsi Sumatera Barat. Jurnal Riset Akuntansi, Perpajakan Dan Auditing, 2(1), 17-26. https://doi.org/10.62194/eahat005

Similar Articles

11-18 of 18

You may also start an advanced similarity search for this article.